Balai Guru Penggerak (BGP) Provinsi Gorontalo mengikuti Pelaksanaan Upacara Peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) Tahun 2022 di Lapangan Upacara Balai Penjaminan Mutu Pendidikan (BPMP) Provinsi Gorontalo, Jumat (13/05).
Upacara Peringatan Hardiknas ini juga diikuti oleh pegawai UPT Kemendikbudristek yang ada di Provinsi Gorontalo diantaranya Balai Penjaminan Mutu Pendidikan Provinsi Gorontalo, Balai Guru Penggerak Provinsi Gorontalo, Balai Pelestarian Cagar Budaya Gorontalo, Kantor Bahasa dan BAN-S/M Provinsi Gorontalo.
Bapak Amin N. Nusi selaku Kepala BPMP Provinsi Gorontalo menjadi Pembina Upacara sekaligus membacakan pidato Mendikbudristek RI dalam peringatan Hari Pendidikan Nasional Tahun 2022.
Selamat Hari Pendidikan Nasional, 2 Mei 2022
“Pimpin Pemulihan, Berge